"Inspiring itu tak harus berprestasi namun harus diterima bukan?" anggap saja itu hanyalah sebuah pertanyaan orang-orang tak berprestasi macamku ini hahaha.
hmm gue rasa gak gitu kok, karena sejauh apapun prestasi yaa itu hanya untuk diri lo senidri dan mungkin juga mmbanggakan keluarga lo. Tapi kalo penerimaan? semua orang butuh lo! bukankah penerimaan lngkungan sekitar, pengabdian masyarakat, itu sudah lebih dari prestasi?
Seorang kakak menyadarkan gue bahwa siapapun kita, gimanapun kita dan dimanapun kita Indonesia butuh kamu! Indonesia itu indah bung, Indonesia ini luas bung lalu siapa lagi kalo bukan kita generasi muda yang memajukan Indonesia lewat hal dan cara apapun yang kita bisa. Stay positive, stay productive, Ayo ambil peran untuk Indonesia. #neverendingprocess
-Bogor di Kala Malam. Tidak menyudutkan siapapun, hanya sebatas opini dari mahasiswa tingkat akhir-
07/03/16
Tidak ada komentar:
Posting Komentar